Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Mind Maping IPA Gerak Makhluk Hidup

Gambar
Mind Maping Ipa  Gerak Makhluk Hidup  Kelompok : 1.  sofiachyn27@gmail.com 2.  aimarpr@gmail.com 3.  kukuhlp@gmail.com 4.  zahzahranii@gmailcom

Hasil pengolahan Serlia

Gambar
Hasil Pengolahan   Serelia Dan Manfaatnya 1.  Pengertian Serelia          Serealia merupakan kelompok  tanaman  yang ditanam untuk dipanen biji/bulirnya sebagai sumber  karbohidrat / pati . Serealia adalah biji-bijian berasal dari  Family Graminae  yang kaya akan karbohidrat. Serelia merupakan bahan pokok manusia, ternak, dan industri yang menggunakan karbohidrat sebagai bahan baku. Bahan makanan yang termasuk serelia antara lain padi, jagung dan gandum. 2.  Hasil Pengolahan Serelia       a)  Padi             1)  Beras Putih                         2)  Tepung beras                                                                   3)  tepung ketan                 4)  kue cucur                      4)  klepon b)  Gandum              1)   lCookie                                              2)  Roti Gandum                   3)  Martabak Manis                         4)  Pancake                    5)  biskuit                              

Hukum III Newton

Gambar
HUKUM III NEWTON 1.  Pengertian            Hukum III Newton adalah “Jika suatu benda memberikan gaya pada benda lain maka benda yang dikenai gaya akan memberikan gaya yang besarnya sama dengan gaya yang di terima dari benda pertama tetapi arahnya berlawanan”.           Maksud dari hukum newton 3 yaitu suatu benda baru akan berinteraksi apabila ada yang memberinya gaya, bentuk interaksi tersebut dengan membalas gaya yang telah diberikan ke pada benda tersebut ke arah sebaliknya          

Hukum II Newton

Gambar
HUKUM II NEWTON 1.  Pengertian          Hukum II Newton adalah "Percepatan yang ditimbulkan oleh gaya yang bekerja pada suatu benda, besarnya berbanding lurus dan searah dengan gaya itu, dan berbanding terbalik dengan massa benda" Dari bunyi hukum 2 Newton ini, kita bisa ambil 2 kesimpulan, yaitu: Besar percepatan berbanding lurus dengan gaya yang diberikan Besar percepatan berbanding terbalik dengan massa benda

Hukum I Newton

Gambar
HUKUM  I   NEWTON   1.   Pengertian Hukum Newton              Hukum Newton adalah  tiga hukum fisika sebagai dasar mekanika klasik.  Hukum ini menggambarkan hubungan antara  gaya   yang bekerja pada suatu benda dan  gerak  yang disebabkannya. Hukum ini telah dituliskan dengan pembahasaan yang berbeda-beda selama hampir 3 abad . Berikut pembahasan Bunyi Hukum Newton 1, 2, 3 .           Yang menciptakan Hukum Newton adalah  Isaac Newton , seorang fisikawan, ahli astronomi, filsuf alam, alkimiawan, matematikawan, dan teolog dari Inggris yang berpengaruh besar dalam dunia  Fisika .

Gerak Lurus Berubah Beraturan

Gambar
Gerak Lurus  Berubah   Beraturan   1. Pengertian          Gerak lurus berubah beraturan (GLBB) adalah gerak benda dalam lintasan garis lurus dengan percepatan tetap. Jadi, ciri utama GLBB adalah bahwa dari waktu ke waktu kecepatan benda berubah, semakin lama semakin cepat/lambat...sehingga gerakan benda dari waktu ke waktu mengalami percepatan/perlambatan. Dalam artikel ini, kita tidak menggunakan istilah perlambatan untuk gerak benda diperlambat. Kita tetap saja menamakannya percepatan, hanya saja nilainya negatif. Jadi perlambatan sama dengan percepatan negatif.        Contoh sehari-hari GLBB adalah peristiwa jatuh bebas. Benda jatuh dari ketinggian tertentu di atas permukaan tanah. Semakin lama benda bergerak semakin cepat. Kini, perhatikanlah gambar di bawah yang menyatakan hubungan antara kecepatan (v) dan waktu (t) sebuah benda yang bergerak lurus berubah beraturan dipercepat         Jadi, gerak lurus berubah beraturan adalah gerak benda dengan lintasan garis lur

Gerak Lurus

Gambar
Gerak Lurus 1.  Pengertian Gerak Lurus Gerak adalah perubahan posisi suatu objek yang diamati dari suatu titik acuan. Titik acuan yang dimaksud didefinisikan sebagai titik awal objek tersebut ataupun titik tempat pengamat berada. G erak lurus adalah suatu kondisi dimana suatu benda berpindah menjauhi posisi titik acuan dengan lintasan lurus. Titik acuan adalah suatu titik untuk memulai pengukuran perubahan kedudukan benda. Adapun lintasan adalah titik-titik yang dilalui oleh suatu benda ketika bergerak. Suatu benda dikatakan bergerak terhadap benda lain jika mengalami perubahan kedudukan terhadap benda lain yang dijadikan titik acuan, sehingga benda yang diam pun sebetulnya dapat dikatakan bergerak, tergantung titik mana yang dijadikan acuan. Besaran-besaran dalam gerak lurus; Jarak dan Perpindahan Jarak adalah panjang lintasan yang ditempuh benda tanpa memperhatikan arah, sedangkan perpindahan adalah panjang lintasan yang ditempuh benda dengan memperhatik

Gerak Hewan Yang Hidup Di darat

Gambar
Sistem Gerak Pada Hewan   Yang Hidup Di Darat Kecendrungan hewan yang hidup didarat adalah memiliki otot dan tulang yang kuat. Tulang dan otot tersebut diperlukan untuk mengatasi  inersia (kecendrungan tubuh untuk diam) dan untuk menyimpan energi pegas (elastisitas) untuk melakukan aktifitas.